Bagi sebagian orang, jengkol merupakan jenis makanan yang dihindari. Biasanya orang yang menghindari berbagai olahan jengkol karena sering menyebabkan bau mulut yang tidak sedap. Selain itu, jengkol juga mempunyai cita rasa yang sedikit pahit ketika dikonsumsi
Meskipun begitu, jengkol merupakan jenis biji-bijian yang kaya berbagai kandungan nutrisi. Diketahui, jengkol memiliki kandungan zat besi, folat, hingga berbagai mineral dan vitamin lainnya. Bukan hanya itu, jengkol juga mempunyai kandungan antioksidan yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh.
Bagi Anda pecinta jengkol, konsumsi makanan ini tentu dapat membantu mencukupi kebutuhan nutrisi sehari-hari. Tentu Anda bisa mengolah jengkol menjadi berbagai macam hidangan lezat, salah satunya sambal jengkol Terasi.
Sajian sambal jengkol ini sangat cocok dikonsumsi dengan nasi hangat sebagai menu harian. Tentu bagi Anda pecinta makanan pedas, hidangan sambal jengkol ini bisa menjadi rekomendasi.
Jika tertarik bisa Langsung Order disini ya ^_^
![]() |
Lewat WA |
![]() |
Lewat Facebook |
Tags:
Aneka Lauk